SLS Bearings Globe Icon cn
Sls Services Final

Beranda   /  

Metode Perawatan Prediktif Untuk Motor Listrik

Solusi yang diberikan oleh Bakers Instruments mencakup beragam produk untuk Pengujian dan Pemantauan kondisi motor pada saat diam ataupun sedang beroperasi. Bakers dianggap sebagai industri terkemuka dalam menyediakan peralatan & pengujian motor listrik yang digunakan untuk pemantauan kondisi, motor, pemeliharaan motor yang terencana, produksi motor dan reparasi motor listrik.

Program pemeliharaan terencana yang lengkap terdiri dari pengujian sistem insulasi dalam motor listrik, trending dan merencanakan jadwal pemeliharaan untuk mengurangi downtime.

service_predictive-maintenance-of-electric-motor.webp

Engineer SLSPRO menyediakan spektrum yang lengkap dalam pengujian motor listrik; baik untuk Analisis motor statis dan pemantauan motor dinamis dan generator yang aktif digunakan.

Pemantauan dinamis menyediakan data kondisi dan kinerja motor, beban motor, dan daya masuk untuk mengevaluasi kinerja motor dan kesesuaian dalam konteks seluruh sistem mesin.

Dynamic monitoring, provides health and performance data on the motor, the motor’s load, and incoming power to assess motor performance and suitability in context of the entire machine system.

Pengujian statis motor OFFLINE meliputi tes seperti berikut:

  • Meg-ohm,
  • ndeks polarisasi (PI)/ Absorpsi Dielektrik (DA),
  • Tegangan jepit/ DC tegangan tinggi (DC-Hipot)
  • Surge test

Produk-produk dari Bakers akan membantu Anda:

  • Mengurangi biaya downtime, tenaga kerja dan material
  • Mendeteksi kerusakan secara akurat
  • Prediksi dan kontrol “downtime”
  • Analisis sumber penyebab masalah
  • Meningkatkan produksi
  • Meningkatkan profitabilitas
  • Meningkatkan keselamatan

Apakah anda membutuhkan layanan di atas? Klik disini.

SLS Bearings Contact Icon
Hubungi Kami
SLS Bearings Contact Icon Hubungi Kami  SLS Bearings Contact Icon